Personil Satpol PP Kota Salatiga Jalani Kesamaptaan Jasmani

Salatiga– Sabtu, 14 Nopember 2020 sekitar 89 personil Satuan Polisi Pamong Praja Kota Salatiga melaksanakan giat Kesamaptaan Jasmani Tahun 2020. Kegiatan yang dilaksanakan di Station Kridanggo melibatkan unsur Polri dan TNI sebagai pelatih kegiatan ini. Kegiatan yang bertujuan untuk mengukur kebugaran jasmani para personil Satpol PP ini adalah kegiatan yang rutin setiap tahun dilakukan. Dalam […]

Baca Selengkapnya

Satpol PP Lakukan Operasi Pemberantasan Rokok Ilegal di Wilayah Kota Salatiga

Salatiga – Personil Satuan Polisi Pamong Praja Kota Salatiga gencar melakukan kegiatan Pemberantasan Barang Kena Cukai Ilegal dibeberapa wilayah Kota Salatiga Jumat,13/11/2020 . Kegiatan ini untuk mencegah peredaran rokok ilegal yang tidak dilekati cukai rokok. “Operasi ini untuk mencegah peredaran rokok ilegal di Salatiga yang dapat merugikan negara” jelas Kabid Penegakan Andi Priantoro, S.H. saat […]

Baca Selengkapnya

Satpol PP Gelar Pelatihan Linmas Bagi PNS/ CPNS Kota Salatiga

Salatiga – Sebanyak 70 PNS/ CPNS se Kota Salatiga melaksanakan Kegiatan Pelatihan Dasar Linmas bagi PNS/CPNS Tahun 2020. Kegiatan dilaksanakan di Taman Kota Bendosari Kelurahan Kumpulrejo Kota Salatiga, Kamis, 12 Nopember 2020. Dalam pelaksanaannya dilakukan 2 gelombang dalam masa pandemi covid-19 yaitu 35 orang pergelombang. Kegiatan dibuka oleh Kasatpol PP Kota Salatiga Agung NUgroho, S.Sos.,M.M. […]

Baca Selengkapnya

Kasatpol PP Kota Salatiga Ajak Masyarakat Berantas Rokok Ilegal

SALATIGA – Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Kota Salatiga Agung Nugroho, S.Sos.,M.M. memberikan materi Pemberantasan Barang Kena Cukai Ilegal pada acara Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan di Bidang Cukai Tahun 2020 yang diselenggarakan oleh Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kota Salatiga di Aula Kaloka Setda Senin, 2/11/2020. “Sudah menjadi tugas tupoksi Satpol PP untuk menyelenggarakan ketertiban umum seperti […]

Baca Selengkapnya

Anggota DPRD Provinsi Jawa Tengah Pantau Operasi Yustisi Protokol Kesehatan di Salatiga

SALATIGA – Tim Gabungan dari Satuan Polisi Pamong Praja Kota Salatiga beserta TNI, Polri, Dinas Kesehatan, Dinas Lingkungan Hidup melakukan operasi yustisi protokol kesehatan kepada warga yang tidak melaksanakan protokol kesehatan terutama pemakaian masker di tempat umum Senin, 19/10/2020. Pada operasi kali ini kegiatan dipantau langsung oleh beberapa anggota DPRD Provinsi Jawa Tengah yang ikut […]

Baca Selengkapnya